Senin, 26 Februari 2018

Mengenal Hero Vexana di Mobile Legends

Guide Vexana Mobile Legends

vexana-mobile-legends-1
Sebagai hero Mage dengan damage tinggi, peran Vexana sangat dibutuhkan dalam sebuah tim. Memiliki serangan bertipe Area, Vexana dapat dengan mudah membunuh musuh yang sedang berkumpul.
Mohon Matikan Ad Blocker
Demi kelangsungan website JalanTikus, harap matikan Ad Block Anda. Terima Kasih atas perhatiannya.

Skill Vexana Mobile Legends

vexana-mobile-legends-4

Skill Pasif Vexana : Necromancy Spell

Jika serangan basic/skill Vexana berhasil mengenai musuh, akan muncul sebuah racun diatas kepala musuh. Jika musuh mati, secara otomatis musuh akan meledak dan menghasilkan magic damage mulai dari 320 - 600.

Skill 1 Vexana : Charmed Specter

  • Cooldown: 11.0
  • Mana Cost: 100
Vexana akan mengeluarkan tangan hantu kedepan dan menghasilkan 250/280/310/340/370/400 magic damage. Hero pertama yang terkena serangan tersebut akan bergerak ke arah depan selama 1/1.1/1.2/1.3/1.4/1.5 detik.

Skill 2 Vexana : Nether Snare

  • Cooldown: 8.0
  • Mana Cost: 110
Vexana akan mengeluarkan sebuah kekuatan dari dunia gaib dan menyerang area tertentu. Setiap serangan akan menghasilkan 600/670/740/810/880/950 magic damage.

Skill 3 Vexana : Cursed Oath

  • Cooldown: 60.0
  • Mana Cost: 300
Saat mengaktifkan skill ini, Vexana akan memberi kutukan ke satu musuh. Kutukan tersebut akan menghasilkan 200/250/300 magic damage dan selama 10 detik kedepan akan menghasilkan 60/75/90 magic damage per detik.
Jika saat terkena kutukan dan musuh berhasil mati, maka musuh akan menjadi bangkit dari kematian dan menjadi boneka vexana selama 12/16/20 detik.
Boneka tersebut memiliki 70%/80%/90% dari atribut asli hero yang menjadi tumbal. Selain itu, Boneka akan memberikan 8% dari jumlah maksimal darah musuh sebagai magic damage.

Build Item Vexana Mobile Legends

vexana-mobile-legends-3
Tertarik untuk menggunakan Vexana dalam pertarungan Match Up maupun Ranked Game? Berikut adalah rekomendasi build item Vexana terbaik yang bisa kamu coba.
  • Enchanted Tailsman
  • Arcane Boots
  • Glowing Wind
  • Holy Crystal
  • Disaster Truncheon
  • Blood Wings

Tips Guide Vexana Mobile Legends

vexana-mobile-legends-2
Vexana memiliki magic damage yang cukup tinggi namun memiliki hitpoints (darah) yang sedikit. Sebisa mungkin tidak berada di posisi paling depan saat melakukan war.
Saat War berlangsung, pastikan kamu menggunakan Skill 2 (Nether Snare) karena skill ini memiliki magic damage yang besar dan serangan bertipe area. Cocok untuk menghabisi banyak musuh sekaligus.
Pada awal pertandingan, terus gunakan skill 1 dan skill 2 untuk mencicil darah musuh. Hal ini terbukti membantu musuh untuk terus bolak-balik ke fontain mereka dan kamu juga bisa cepat mencuri tower.

https://jalantikus.com/tips/guide-vexana-mobile-legends/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar